Rumah Minimalis
Tarmizi Nur Ramadhan /16613044
Hallo sobat
sobat semua penikmat inspirasi rumah, selamat datang di artikel saya, semoga
apa yang ada di artikel saya yang saya kutip dari beberapa website yang ada
semoga dapat menambah pengetahuan kita semua okeee langsung saja baca artiekel
selengkapnya à
Pengertian
Rumah Minimalis Jangan salah mengenai definisi tersebut.
Selama
ini kita hanya menginginkan agar rumah kita bergaya minimalis. Padahal,
pengertian rumah minimalis itu bukan hanya semata-mata dalam hal gaya
arsitekturnya. Untuk pengaplikasian rumah minimalis harus mengikuti pula gaya
hidup yang sesuai.
Pengertian
rumah minimalis
Gaya
minimalis itu mengacu kepada gaya hidup. Arti bangunan minimalis itu sendiri
sebenarnya terinspirasi dari gaya hidup Zen, berasal dari Jepang. Zen,
beranggapan semakin sedikit perabotan atau benda yang kita gunakan atau miliki, maka semakin
tenanglah kehidupan seseorang. Itulah sebabnya pada gaya desain rumah minimalis
sedikit sekali menerapkan atau bermain warna. Dalam penataan desain interior
nya juga sesedikit mungkin menaruh furnitur.
Dalam
ruang keluarga misalnya, tidak perlu menaruh banyak kursi dan sofa. Bahkan
jikalau perlu, cukuplah dengan menaruh karpet serta beberapa buah bantal
sebagai tempat duduk. Begitu juga dengan kamar tidurnya, jika memang Anda ingin
menerapkan gaya minimalis, maka pakai saja futon , seperti di negaranya,
Jepang. Dengan begitu, bila tidak digunakan, dapat digulung lalu disimpan.
Ruangannya pun bisa digunakan untuk aktifitas lainnya. Intinya adalah, semakin
sedikit barang kita yang ada di sana, semakin minimalislah gaya rumah Anda :)
Seperti
yang telah kita ketahui selama ini, orang hanya beranggapan bahwa gaya
minimalis sebagai tren. Padahal minimalis tersebut lebih identik dengan gaya
hidup yang akhirnya berimbas kepada desain dan gaya arsitektur sebuah rumah.
Jika gaya hidup anda tidak minimalis, pastinya tidak akan nyaman jika anda
memiliki rumah gaya minimalis. Jadi Anda jangan asal “minimalis”, kenali
terlebih dahulu apa Pengertian Rumah Minimalis itu, dan gaya hidup anda juga
harus dirobah.
Sumber:
www.iDEAonline.co.id – pengertian rumah minimalis
Rumah minimalis yaitu rumah yang berbentuk kecil yang bisa di design modern
seperti di era modernisasi ini , tinggal bagaimana kita bisa menata,
mendekorasi ruang-ruang interior maupun eksterior rumah kita agar rumah
terlihat modern. Juga pengertian rumah minimalis yaitu simpel, memiliki bukaan-
bukaan yang lebar, warna cat cenderung monokrom dengan sentuhan aksen-aksen
garis-garis yang sangat tegas, baik vertikal maupun horizontal serta banyaknya
bentukan kotak-kotak.
Dalam dunia arsitek entang rancang
bangun,fungsi dari bentukan yang sederhana. Yang banyak mengambil unsur-unsur
geometris. Unsur geometris ini memang sangat mudah di terima, karena kesan yang
luas dan bersih sekarang ini sepertinya menjadi sebuah harga mahal. Yang
bertujuan untuk membuat rumah terasa nyaman juga bisa meminimalisir tingkat kestresan penghuni
rumah tersebut.
Misalnya
gaya minimalis pada ruang keluarga,tidak perlu menaruh banyak furniture misal
kursi dan sofa. atau cukuplah dengan menaruh karpet serta beberapa buah bantal
di tempat duduk. Begitu juga dengan kamar tidur, gunakanlah futon Intinya
adalah, semakin sedikit barang yang kita terapkan dirumah tersebut, semakin
minimalis gaya rumah kita.
Banyak
orang yang beranggapan bahwa gaya minimalis sebagai tren dimasa kini. Padahal
gaya minimalis tersebut lebih identik dengan gaya hidup yang diaplikasikan pada
sebuah desain rumah minimalis itu. Jika gaya hidup kita tidak minimalis,
pastinya kita tidak akan merasa nyaman jika kita memiliki rumah gaya minimalis.
Jadi kita jangan bilang (minimalis), kita harus mengenali terlebih dahulu
tentang Pengertian Rumah Minimalis itu.
No comments:
Post a Comment