Macam-macam
Lantai dan Tips Perawatannya
Hello selamat siang bertemu lagi
bersama saya Yogi Oktori seperti biasanya saya ingin memberikan sedikit
informasi tentang macam macam jenis lantai dan tips bagaimana cara membersihkan
lantai yang kotor sesuai dengan bahan yang digunakan baik tidak perlu panjang
lebar lagi, langsung saja kita bahas apa saja mamcam macam jenis lantai dan
tips perawatannya. Ada berbagai jenis lantai berdasarkan fungsi dan sebagai
penutup permukaan tanah atau suatu ruangan dalam hunian kita. Fungsi utama penggunaan
lantai dalam ruangan huni adalah pertama sebagai pijakan kaki sehingg
memberikan efek nyaman ketika kita berjalan dan di beraktivitas diatasnya.
Lantai juga termasuk salah satu dari point yang yang harus dipikirkan secara
baik baik ketika ingin memilih material apa yang paling tepat untuk digunakan. Penggunaan
lantai dalam interior sebaik disesuaikan dengan gaya dan interior kita miliki. Berikut
beberapa macam macam lantai dan
tips untuk perawatannya.
1. Lantai Tegel
Dengan cara
perawatannya cukup disapu sampai bersih keudian dipel dengan air bersih dan
jikan ingin memperhalus permukaan cukup dengan menyiapkan ampas ampas kelapa
kemudian digosok gososkkan ke seluruh permukaan lantai hingga merata dan
selanjutnya diamkan selama 1 sampai 2 jam kemudian sapu sampai bersih.
2. Lantai Keramik
Lantai
keramik harus selalu disapu saat ada kotoran, sehingga menghindari debu debu
yang atau butiran pasir yang dapat menyebabkan keramik menjadi tergores. Selain
dapat dilakukan pengepelan secara rutin, sama hal dengan tips pertama diatas
apa bila terdapat debu debu yang terlihat dipermukaan lantai dan pengepelan
menggunakan air bersih atau bisa ditambah dengan obat pel lantai bila perlu
membunuh kuman yang ada agar terciptaanya suasana yang sehat dan bersih.
3. Lantai Kayu
Carat perawatannya
cukup dengan pemeliharaan yang rutin seperti menyapu atau mengepel lantai kayu agar
sisa debu atau kotoran tidak menjadi noda kuman yang menempel. Hindari membersihkan
lantai kayu dengan bahan wax karena lama kelamaan kayu akan terlihat kusam. Cara
terbaik membersihkan sebaiknya menggunakan mesin penyedot debu dengan demikian
debu yang kasar tidak akan dapat menimbulkan goresan pada lantai tersebut.
4. Lantai Marmer
Pertama pertama
pel lantai dengan cairan pembersih lantai, setelah kering oleskan krim yang
biasa kita gunakan untuk memoles badan mobil ke seluruh permukaan lantai
marmer. Tunggu beberpa saat untuk krim poles itu dapat meresap. Setelah dirasa meresap,
gosok lantai marmer dengan spons yang berwarna hijau yang biasa kita gunakan mencuci
piring sampai krim benar benar hilang. Kemudian bersihkan bekas krim dengan
sapu lau pel dengan air bersih.
No comments:
Post a Comment